Selasa, 08 Februari 2022

Apa itu Unsur Kebahasaan? Ini Wajib kalian ketahui sebagai penulis

Sebagai seorang penulis, harus tau unsur kebahasaan masing-masing bentuk karya tulisan. Berikut ini penjelasan tentang pengertian unsur kebahasaan secara umum dan singkat.



Pengertian Unsur Kebahasaan

Unsur kebahasaan adalah unsur yang mendefinisikan kata yang baik dan baik. Contoh: konjungsi, preposisi, frasa, leksikal, dll.

Unsur kebahasaan sering ditemukan dalam berbagai teks atau karangan dengan topik bahasa Indonesia. Dengan memanfaatkan unsur kebahasaan ini dengan baik, nantinya akan membantumu dalam mempemudah menulis teks yang baik dan akurat. Unsur ini memungkinkan kita menulis kata yang baik dan benar sesuai KBBI dan PUEBI.

Contoh Unsur Kebahasaan

Setelah mengetahui pengertian dan definisi secara umum, lanjut mengetahui contoh-contoh unsur kebahasaaan. Ada banyak contoh unsur kebahasaan, antara lain sebagai berikut.


1. Konjungsi

Penggabungan kata dengan kata dalam kalimat. Contoh: kapan, jika dan.

2. Kata Depan

Kata depan ini bergunaberguna untuk menandai berbagai hubungan makna antara kata di depan preposisi dengan kata yang berada di belakang preposisi. Kata yang berada di depan sebelum nomina dan pronomina. Contoh: kata di, dan.

3. Frasa

Satuan bahasa yang posisinya berada di antara kata dan kalimat. Kata-kata itu sendiri mengandung kata sifat, kata benda, kata kerja, dan sebagainya.

4. Leksika

Kata tunggal (kata yang berdiri sendiri)

Nah, itu dia penjelasan tentang unsur-unsur kebahasaan. Untuk lebih detailnya penggunaan di novel, kamu bisa banget untuk membaca dan memahami unsur kebahasaan novel.

0 komentar:

Posting Komentar